Mengenal Istilah Dalam Poker

Last Updated on September 18, 2022

Saat bermain poker online di W88 Casino atau offline, sangat wajar jika kebingungan dengan aturan dan istilah dalam poker yang masih menggunakan Bahasa Inggris. Poker merupakan permainan kartu yang berasal dari luar negeri sehingga tak heran apabila nama-nama istilah dalam permainan poker masih menggunakan Bahasa Inggris contohnya istilah poker umum seperti Check, Fold, Raise, atau All In. Apabila kalian sudah sering main poker online, pastinya akan sangat familiar dengan istilah-istilah tersebut. Istilah-istilah tersebut selalu muncul di dalam setiap ronde poker yang terbagi ke dalam tiga ronde, Flop, Turn, dan River.

Poker merupakan permainan psikologis dan teknikal yang menuntut para pemainnya untuk berpikir cepat dalam pengambilan keputusan untuk mengalahkan pemain poker lainnya sekaligus meminimalisir kekalahan diri sendiri. Poker merupakan permainan yang sulit dimainkan terlebih untuk para pemula dan tanpa penguasaan dasar seperti pengenalan nilai susunan kartu, aturan main, juga istilah yang sering dipakai dalam poker.

Pada artikel ini, kita akan membahas istilah-istilah lain dalam poker yang kerap muncul baik dalam poker online maupun offline. Berikut ini adalah istilah-istilah dalam poker.

  • Act: Merujuk terhadap langkah berikutnya, Check, Raise, All In, atau Fold.
  • Active Player: Pemain yang masih aktif di dalam permainan.
  • Add-on: Membeli atau menambah saldo chips ke dalam meja poker dari saldo utama.
  • All-in: Memasang taruhan dengan semua chip yang tersedia.
  • Bankroll: Modal atau saldo yang dijadikan modal untuk dipertaruhkan.
  • Bet: Saldo atau chip yang dipertaruhan di awal sebelum permainan dimulai yang bisa bertambah seiring berjalannya permainan poker.
  • Big Blind: Taruhan wajib yang dilakukan oleh para pemain yang duduk di sebelah kanan dealer.
  • Bluff: Menggertak, menaikkan taruhan dalam jumlah besar. Pemain yang sedang bluff belum tentu mempunyai kartu bagus.
  • Board: Merujuk kepada 5 kartu di meja yang dibuka oleh bandar secara bertahap.
  • Busted: Pemain yang bangkrut dan tidak dapat melanjutkan permainan.
  • Button: Sebuah piringan bulat yang digunakan untuk memberikan tanda pemain mana yang sedang menjadi dealer.
  • Buy-In: Jumlah saldo atau chip yang dibawa ke dalam meja poker, setiap meja poker mempunyai nilai minimal dan maksimal buy-in.
  • Buying the Pot: Pemain yang menang dengan cara menggertak (bluff) membuat pemain lain menyerah.
  • Call: Memasang taruhan dengan nilai yang sama dengan pemain lainnya dan terus mengikuti permainan.
  • Check: Melanjutkan giliran tanpa melakukan apapun, terjadi jika tidak ada pemain yang melakukan bet.
  • Check and Raise: Pemain yang tidak melakukan apapun di awal, namun menaikkan taruhan di ronde berikutnya.
  • Chop: Pembagian jumlah pot di akhir permainan kepada pemain yang masih aktif jika memiliki kekuatan kartu yang sama.
  • Dealer: Dealer adalah bandar yang bertugas membagikan kartu kepada pemain dan memiliki urutan pertama dalam giliran di permainan.
  • Draw: Istilah untuk kartu yang membutuhkan kartu lain untuk dapat menang.
  • Drawing Dead: Istilah yang dipakai saat tidak ada lagi kartu yang dapat memberikan kemenangan.
  • Flop: Tahapan awal permainan poker dengan membuka tiga kartu di meja.
  • Fold: Menyerah atau tidak melanjutkan permainan.
  • Free Card: Situasi dimana semua pemain poker melakukan check, tidak ada menaikkan taruhan.
  • Hand: Istilah poker yang merujuk kepada 2 kartu yang dibagikan kepada pemain dalam posisi tertutup.
  • Kicker: Istilah poker yang merujuk kepada kartu pendukung jika terjadi situasi dimana dua atau lebih pemain memiliki kekuatan kartu yang sama.
  • Off Suit: Kartu pegangan atau hand yang tidak mempunyai corak yang sama.
  • Open: Taruhan pertama.
  • Pocket Cards: Sepasang kartu kembar dengan nilai sama, atau pair hand.
  • Pot: Jumlah total nilai taruhan yang dapat dimenangkan dalam satu permainan poker.
  • Raise: Menambah taruhan dan membuat pemain lainnya ikut menambah untuk dapat terus ikut bermain.
  • Reraise: Menambah taruhan lagi ketika pemain lain sudah menambah taruhan sebelumnya.
  • River: Tahapan terakhir dalam poker dan kartu kelima dibuka.
  • Set: Susunan kartu three of a kind.
  • Showdown: Babak penentuan pemenang, setelah river dan semua taruhan selesai.
  • Small Blind: Taruhan wajib untuk pemain yang duduk disebelah kiri dealer dengan nilai setengah dari big blind.
  • Trap: Pola permainan yang santai dan pasif untuk memancing pemain lain untuk menaikkan taruhan.
  • Turn: Ronde kedua dalam poker setelah flop dan membuka satu kartu di meja.

Meskipun masih banyak istilah lainnya dalam poker, namun istilah tersebut yang paling lazim ditemui di dalam poker online. Pada dasarnya dalam poker online hanya diperlukan memahami istilah dasar permainan seperti, Buy-In, Check, Raise, All-In, Fold, Flop, Turn, dan River. Jika sudah memahami istilah-istilah tersebut dan mengetahui urutan kekuatan kartu, maka sudah cukup untuk dijadikan pegangan bagi pemain poker pemula.